MENIKMATI WISATA JAKARTA

http://www.ejawantahtour.com/2014/03/menikmati-wisata-jakarta.html
Menikmati Wisata Jakarta - Menikmati tempat wisata Jakarta paling tepat adalah pada saat musim liburan panjang nasional. Di mana pada saat tersebut hampi di katakan untuk posisi di tengah kota Jakarta tidak ada aktifitas, karena perkantoran dan aktifitas lainnya berkurang, dan titik kemacetan atau pun kepadatan hanya bisa di temui di pinggir kota Jakarta atau di tempat obyel wisata yang ada di Jakarta.

Ibu Kota Jakarta akan terlihat lenggang dan sepi pada saat akhir minggu, di mana ada tiga tanggal merah di sana atau pun pada hari libur nasional panjang, seperti hari raya besar agama. Biasanya sebagian masyarakat Ibu Kota Jakarta yang memiliki keluarga di daerah sekitar Jawa Barat, mereka mengisi liburan dengan bersilarahmi ke daerah asalnya, khususnya di sekitaran daerah Jawa Barat. Namun bila libur panjang rata-rata penduduk Jakarta pada pulang kampung.

Untuk menikmati wisata Jakarta bukan harus menghabiskan uang yang banyak loh,,,,, sekarang kita bisa bisa menggunakan sarana transportasi umum bus untuk menuju tempat-tempat wisata yang berada di tengah Kota Jakarta. Caranya mudah, kita tinggal datang ke pusat kota Jakarta dengan menggunakan Bus TransJakarta, setalah itu carilah jalur informasi untuk menuju jalur Bus Way Trans Jakarta koridor I .

http://www.ejawantahtour.com/2014/03/menikmati-wisata-jakarta.html

Setelah ketemu kita bisa ke lokasi halte bus way di kawasan Hotel Indonesia, di sana kita bisa ganti bus dengan Bus Tingkat untuk City Tour Jakarta. Atau kita bisa melalui halte dekat MONAS yang posisinya berada di depan persis halte bus way Museum Nasional Indonesia. Stelah itu carilah halte bus yang memiliki tanda atau pun rambu yangbertuliskan "City Tour" seperti photo yang berada di atas tersebut.

Bila sudah ketemu, kita bisa menggunakan transportasi wisata gratis untuk keliling di tempat-tempat wisata Jakarta. Namun, kita harus sabar bila menunggu kendaraan ini. Karena kendaraan ini hanya baru beroperasi beberapa unit  saja, dan jalannya pun tidak kencang. Namun, kita bisa menikmati keindahan suasana kota Jakarta dengan menggunakan bus tingkat Ciry tour Jakarta ini secara gratis.

http://www.ejawantahtour.com/2014/03/menikmati-wisata-jakarta.html

Bila kita datang di waktu yang tepat, maka tidak lama kemudian bus tingkat City Tour Jakarta akan datang dan siap untuk menghantarkan kita melakukan perjalanan  menikmti wisata Jakarta secara gratis. Bus tingkat City Tour Jakarta akan datang di halte-halte yang telah di tentukan. Kalau ada yang gratis dan mudah kenapa harus mempersulit diri untuk menikmati wisata di Kota Jakarta bukan ?

Jadi untuk menikmati wisata Jakarta tidak harus memiliki uang yang banyak, namun juga bukan harus tidak bisa mensiasati waktu yang tepat. Dengan memilih waktu yang tepat pada saat kondisi jalan yang kosong, maka kita akan dapat menikmati wisata Jakarta secara leluasa. Dan itu haya bisa dinikmati pada saat waktu-waktu tertentu, salah satu contohnya kita dapat menemukan beberapa kursi yang di sediakan sebagai sarana fasilitas umum sebagai tempat beristirahat di pinggir jalan seperti yang terlihat di bawah ini.

http://www.ejawantahtour.com/2014/03/menikmati-wisata-jakarta.html


Menikmati wisata Jakarta dengan konsep letak tata kota yang hijau dan indah, merupakan kedambaan bagi setiap warga masayarakat Kota Jakarta. Bahkan hal ini bukan hanya sebuah pemandangan yang hanya bisa dinikmati warga Kota Jakarta, namun juga bagi para wisatawan domestik dan mancanegara yang hadir di lokasi Jakarta untuk menikmati wisata Jakarta di kawasan pusat kota ini.

Menikmati wisata Jakarta tidak akan pernah lengkap bila kita tidak mengunjungi salah satu ciri khas lambang kebanggaan dari Ibu Kota Jakarta, yaitu Monumen Nasional (MONAS). Monumen ini terletak di pusat Kota Jakarta, dan tempatnya di kelilingi oleh taman yang hijau dengan beragam bentuk bunga jenis tanaman di sana. Kita bisa menikmati wisata di kawasan MONAS ini di waktu siang atau malam hari, dan biasanya di lokasi ini akan ada hiburan dan pasar rakyat yang di gelar di lapangan MONAS ini.

http://www.ejawantahtour.com/2014/03/menikmati-wisata-jakarta.html

Lokasi Monumen Nasional atau MONAS ini berada di tengah lapang Jalan Medan Merdeka. Di mana ada empat jalur yang masing-masing membelah taman lapang sebagai fasilats umum yang dapat di ikmati oleh para masayarakat yang berkunjung di tempat wisata MONAS ini. Apalagi lokasi tempat wisata ini sangat dekat dengan stasiun kereta api gambir, yang memiliki hubungan erat cerita sejarahnya dengan lapangan MONAS ini. (Baca : Dibalik Cerita Stasiun Gambir Jakarta )

Menikmati Wisata Jakarta merupakan salah satu pilihan altenatif yang tepat untuk menikmati pusat Kota Jakarta yang merupakan Ibu Kota Negara Indonesia. Dimana kita dapat menikmati wisata di pusat kota dengan nuansa yang indah penuh dengan udara segar dan penghijauan kota Jakarta, di sinilah kita akan merasakan sebuah konsep baru Kota Jakarta yang memiliki konsep simbiocity yang menerapkan konsep kehidupan kota dengan kemampuan dan sikap masyarakat dan Pemerinatah DKI Jakarta yang mampu bersinergi dengan alam untuk meciptakan kehidupan yang layak bagi penduduk Kota Jakarta.




Salam wisata,

Facebook +Google Twitter Digg Technorati Reddit

Written by : Indra Kusuma Sejati - Describe about us

Website blog ini berisikan informasi tempat wisata yang indah, kaya dengan panorama keindahan alam, flora, fauna, kuliner seni, dan budaya Indonesia yang unik dan eksotis. Dengan sarana akses reservasi hotel atau penginapan, sewa mobil, dan tiket pesawat secara online. Info dunia traveling. yang kami kutip dari berbagai pengalaman pribadi dan beberapa sumber.

Join Me On: Facebook | Twitter | Google Plus :: Thank you for visiting ! ::

Artikel Terkait:

87 komentar

Belum pernah coba, harus coba untuk naikin ini sama anak-anak, pasti seru :)

Seru banget Mba, kalau bisa naik bus tingkat gratis untuk city tour Jakarta. :D

Salam wisata

menikmati hidup itu kalau naik dibagian atas bus tingkat sambil foto-foto kota Jakarta ......... habis itu nongkrong di bangku taman di pinggir jalan .......... iya kan mas ........ :D

pasti asyik nih mas..!, bisa nikmati lekuk kota jakarta yg lagi sepi..!

lebih enak kayanya jalan jalan keliling jakarta dengan adanya mobil gratis bertingkat itu ya kang....entar kalau sempet kejakarta mo nyobain ah

wah.. tentu menarik jika dapat menaiki bus tingkat itu mengelilingi ibukota jakarta ya.. teringin juga pergi ke jakarta itu..

jakart sekarang sudah banyak perubahan yaa mas, sudah ada transportasi bus tingkat
kapan yaa saya kejakarta lagi
:)

wahh, lagi berwisata di ibu kota rupanya.... :)
omong-omong tentang Busway, saya belum pernah naik busway :D

Kalau naik di tas bus tinggkat photo phon sekalian ya...... :D


Salam wisata

Waktu yang tepat untuk menikmati Kota Jakarta ya pas lagi libur panjang Mas :D

Saalm wisata

Silahkan langsung bisa di coba, jangan lupa bawa keluarga juga ya. Gartis ko :D


Salam wisata

Boleh bila ada waktu kesempatan datang ke Jakarta bisa coba keliling Jakarta dengan bus ini Ka, dan di dalamnya ada tour leadernya yang siap melayani kita. :D

Salam wisata

Semoga di daerah-daerah Indonesia lainnya dapat merasakan apa yang di raakan di jakarta juga ya seperti adanya bus way, semoga pemerintah daerah masing-masing berlomba untuk bisa sukses dan memberikan yang terbaik baik masyarakatnya juga.

Salam wisata

Wah sayang banget belum pernah naik bus way, di coba deh, tapi pas Jakarta lagi sepi enak banget tuh :D

Salam wisata

sukanya foto2 nih mas indra

selama saya di Jakarta dulu, saya hanya mencicipi Monas kalo ngomongin wisata :D

hmmm aku bolak balik jkt pgn bisa jln2 dg nyaman

setuju gan,,, kebetulan saya tinggal di jakarta, kalo hari libur kota jakarta agak sepi tapi kalo hari ngantor, jangankan bnyak mimpi ke tempat tujuan melainkan di suguhkan dengan kemacetan siang malam....

luar biasa ya mas kalau bisa berwisata ke jakarta. Saya dulu pernah wisata ke Pantai Ancol saja hehe :D

nanti kapan2 kalo pergi ke ibu kota pengen nyoba :D

jadi pengin ketempat2 wisata yang ada di jakarta, soalnya saya hanya baru pernah ke TMII aja, hehehe...

wah asik nih pak kalau wisata di jakartanya bisa gratis.. hhe

melihat jalanan jakarta sepi seperti di gambar pasti bukan hari kerja ya pak :)

Jakarta itu indah ko mas, jadinya bisa di abadikan di dalam photo, namun kita harus nyari waktu yang tepat. he,, he,, he,,, :D


Salam wisata

Waaaah enaknya Jakarta kalau begini. Aku nggak suka keramaian kang.

selamat berwisata mas semoga menyenangkan

He,, he,, he,,, besok-besok bisa keliling lagi Kang, naik yang gratis. :D

Salam wisata

Kalau mau ke Jakarta cari pas waktu libur panjang Mba, biar sepi :D

Salam wisata

Wisata Ke Jakarta itu harus cerdah memilih waktu dan obyek yang tepat juga sob. he,, he,, he,, :D

Salam wisata

Nanti kalau kembali ke Jakarta bisa mampir ke beberapa obyek wisata lainnya ko Mba :D

Salam wisata

Silahkan datang ke Jakarta Sob...... :D

Salam wisata

Sekali-kalai main ke Jakarta tengah Sob, biar merasakan suasana yang berbeda. :D

Salam wisata

Silahkan di coma mas nanti kalau main ke Jakarta, Jakarta City tournya gratis ko kalau naik bus tingkat seperti ini. :D

Salam wisata

Ya,,,,, ini kan pas libur panjang seperti di tulis di atas Mba.... :D

Salam wisata

Kalau ke Jakarta memangnya enak pas hari libur panjang Mba, biar bisa menikmati suana kota yang indah dan tenang. :D

Salam wisata

Teromakasih Sob,,,,,,

Salam wisata

kapan ya bisa kopdar dengan Admin di jakarta dan naik Bus gratis..xixixi

Yuk ikut....... kita ke Jakarta. :D

Muter-muter naik bus gratis bareng ya... :D

Salam wisata

pasti menyenangkan, secara jakarta digembor gemborkan media kota banjir, macet. ternyata masih ada keindahannya.

kapan kapan wisata ke banjarmasin ya gan :)

jalan-jalan naik busway di jakarta juga asik :D

Saya kalau ke jakarta, seringanya wisata dr mall ke mall, ketemuan sama teman-teman yg tinggal di Jakarta dan sekitarnnya. Mklum, meeting point yg mudah saya temukan ya mall itu. heehehe

wisata yang paling asik di jakarta adalah menikmati macet setiap hari hehehe

Pas ke Jakarta, naik TJ bayar 2.000. Sempat kaget, karena jarak yang saya tempuh tuh lumayan jauh, Pak. Pindah antar TJ gak bayar.

Oya Pak, kalau BW dari HP ke Blog ini gak bisa ninggalin jejak lho. Setting ke Mobile juga dong, Pak. Hehehehe

belum ada waktu dan rejeki buat wisata lagi bos, hehehe...

Wah sayangnya saya belum pernah ke jakarta nih.. aku juga pengen ke jakarta dan bertemu dg Jokowi,, hehe

klo dilihat dari segi monasnya emang jakarta gda duanya... tapi gitu klo diliaht ke jalan raya nggarai pusing :D hehe

jadi pingin naik tugu monas, bisa melihat indahnya jakarta dari atas

Saya sudah hampir 3bulan ini tinggal di jakarta tapi belum sempat berwisata kemana mana mas.hikss

Terimakasih atas kunjungannya.

Salam wisata

Kita juga harus jeli ya Kang, kalau Jakarta itu memang memiliki tempat wisata yang bagus dan indah ko.....

Salam wisata

Mudah-mudahan ya Sob, bila ada waktu dan kesempatan mampir ke Banjarmasin juga. :D

Salam wisata

Aduh,,,,,, kapan-kapan ke Monas ya Mba biar ada suasana baru :D

Salam wisata

Jalan-jalan naik Bus Way di Jakarta murah meriah ya Mba :D

Salam wisata

Tempat wisata Jakarta belanja salah satunya mall bisa dijadikan sarana yang baik dan pilihan juga ya Mba. :D

Salam wisata

Sekalian uji kesabaran ya Mas. :D

Salam wisata

Murah meriah kan kalau wisata di Jakarta Mba :D

Hanya untuk komennya saja ya Mba dari mobile tidak bisa ? Coba gunakan open ID nya deh, barang kali saja bisa. :D

Salam wisata

Silahakn main ke Jakarta Sob, barang kali bisa ketemu... :D

Salam wisata

Wisata di Jakarta harus bisa memilah waktunya saja ko Sob, kalau sdah tahu juga akan bisa menikmati dari sisi yangberbeda ko :D

Salam wisata

Salah satu tujuan dari para wisata hadir di tempat wisata Monas Jakarta ini biasanya ingin menikmati pemandangan yang eksotis secara lagsung dari tugu Monas nya loh Sob, Bisa mampir dan coba bila ada waktu dan kesempatan untuk merasakannya. :D

Salam wisata

Aku juga pgn bgt k jkt,tp pas lebaran aja ah,pas sepii

saya lama banget gak ke jakarta pasti skrg uda banyak kemajuan ya mas, hmmm jadi rindu jakarta saya :D pingin liat TMII yg sekarang :)

Coba saja cari refrensi melalui artikel yang Ejawantah wisata untuk obyek-obyeknya Mas, barang kali saja bisa membantu. :D

Salam wisata

Benar Mas, itu waktu yang enak menikmati Kota Jakarta pas lebaran. Tapi kalau pergi ke obyek wisatanya harus pagi-pagi, karena ramai dan padet tuh.... :D


Salam wisata

Ternyata Jakarta juga bisa membuat kangen ya Mba ? :D

Salam wisata

obyek wisata di jakarta memang luar biasa ya mas. Kebanyak merupakan wisata buatan, bukan wisata alam, sehingga cocok buat liburan untuk berkunjung kesana ;)

Asal jangan hari kerja ajah... jalan jalannya.
Apalagi sekarang udah mulai panas, bisa bisa gosong kejebak macet :)

Ke Jakarta aku kan kembaliiiiiii...
walaupun apa yang kan terjadi........
(nyanyi...)

udah lama banget gak ke Jakarta
kapan-kapan tolong bahas tempat wisata di Surabaya juga ya, pak Indra :)

Jakarta memamng memiliki tempat wisata yang mengasyikan bila kit tahu mensiasati waktu dan berkunjung di setiap obyek wisatanya loh Mba :D

Salam wisata

Benar Kang, wisata di Jakarta itu paling nikmati memang pada sat hari libur, apalgai kalau libur panjang. Jadi tidak terjebak atau sering menemukan titik macet di Jakarta. :D

Salam wisata

Itu juga salah satu lagu saya Kang, he,,, he,, he,, :D
Iya nanti ya Kang, kalau saya mampir ke Surabaya saya akan buatkan. :D

Salam wisata

Jakarta memang benar benar keren ya mas ...
jadi pengen deh kesana

Pengen ke kota jakarta hiks :(

kapan ya bisa jalan2 di jakarta?

melihat foto-fotonya saya jadi teringat akan Jakarta,panasnya, macetnya,kesibukanya,dan itu terjadi 16 tahun yang lalu,berarti saya tidak menginjakan kaki di jakarta sudah 16 tahun ,jadi kangen ke jakarta nih hehehe

Bila ada waktu dan kesempatan bisa mampir ke Jakarta Sob, untuk melihat keindahan kota Jakarta dari dekat. :D


Salam wisata

Yuk main ke Jakarta Sob, biar bisa menikmati keindahan kota Jakarta dari dekat. :D

Salam wisata

Semoga bisa jalan-jalan ke Jakarta ya Mba. Jakarta itu indah loh..... :D

Salam wisata,

Jakarta bisa dinikmati pada saat-saat tertentu saja Kang, dan situlah kita bisa menikmati keindahan kota Jkarta yang asri dan indah. :D

Salam wisata

sangat simpelsekali ya kalau kita tahu caranya menikmati wisata jakarta, dengan sekali bayar bustransjakarta sudah bisa muter muer seharian

Apalagi jika berkunjung ke Tugu Monas ya gan..
wuih asyik banget pemandangannya

Benar Pak, bahkan kita bisa melakukan perjalanan wisata murah meriah di Jakarta :D

Salam wisata

Iya Sob, semoga bermanfaat ya. Dan bila ada waktu bisa jalan-jalan menikmati wisata Jakarta bersama keluarga dan sahabat. :D

Salam wisata

ternyata di jakarta banyak juga ya mas obyek wisata, cocok banget untuk dikunjungi saat hari libur kerja ya agar fikiran bisa lebih fresh dari siruk pikuk keramaian ibu kota ;)

Terima Kasih atas kunjungan dan komentar anda. Maaf, komentar yang mengandung iklan, spam dan link promosi atau link hidup akan di hapus.
=======================================================================
Thank you for your visit and your comment. Sorry, comments that contain advertising, spam and link promotion or live links will be removed

Like us on Facebook
Follow us on Twitter
Recommend us on Google Plus