Seiring perkembangan sektor dunia pariwisata yang berkembang pesat, membuat negara-negara internasional kian gencar melakukan promosi daerah pariwisata yang mereka miliki. Dan salah satu cara promosi melalui kreatifiats media, baik media cetak, maupun media elektronik yang sekarang merambah dalam dunia internet.
Bagi kalangan bisnis dunia pariwisata dan masyarakat Trevelers Indonesia, promosi diyakini sebagai cara efektif untuk memperkenalkan kekayaan seni dan budaya tradisi Indonesia yang bernilai luhur. Semakin banyak orang yang mengetahui potensi seni dan budaya di suatu daerah yang ada di Indonesia, maka akan semakin besar peluang negara Indonesia akan menjadi destinasi pariwisata terfavorit di dunia.
Promosi yang gencar dengan disigapi kesiapan dari setiap masing-masing pemerintah daerah dan masyarakatnya, hal ini akan membawa sejumlah multiplier effect peningkatan pendapatan daerah untuk tatanan ekonomi kemasyarakatan Indonesia.
Seperti even yang akan digelar oleh pihak jasa transportasi penerbangan Garuda Indonesia di Jakarta Convention Center (JCC) pada tanggal 13-15 September nanti. Even ini ber tag line Garuda Indonesia Travel Fair "GATF 2013". Seperti yang terlansir dalam pemberitaan di situs resmi Antara.
Melalui even Garuda Indonesia Travel Fair 2013, pihak Garuda Indonesia menargetkan beberapa kota-kota besar daerah Indonesia antara lain, Makassar, Manado, Padang, Surabaya, Yogyakarta, Bandung, Balikpapan, Denpasar, Medan, Semarang, Banjarmasin, Jayapura, Palembang, Pekanbaru dan Pontianak.
Dalam Garuda Indonesia Travel Fair 2013, pihak Garuda Indonesia bersama Bank Nasional Indonesia (BNI) memiliki tujuan sama untuk mendukung pengembangan pariwisata nasional. Penyuguhan konsep layanan Garuda Indonesia dalam penyelenggaraan even ini juga dapat dirasakan para pengunjungnya. Dari konsep pelayanan "Frist Class Service" dan pesawat B777-300 ER sebagai bagian dari "Garuda Indonesia Experince". Melalui konsep pelayanan tersebut, para pengunjung dapat merasakan nuansa layanan "First Class" pada pesawat Garuda Indonesia Boeng 777-300 ER terbaru.
Dalam even GATF 2013 ini juga akan dihadiri 50 agen wisata perjalanan dan 20 pihak industri perhotelan, dan juga beberapa mitra binaan Garuda Indonesia dan BNI dari berbagai daerah industri kecil, seperti perajin batik, tenun, perak dan kerajinan lainnya.
Semoga informasi even GATF 2013 ini dapat membantu para sahabat dan pecinta Ejawantah Wisata yang memiliki kesenangan dalam dunia travelling. Catat tanggal Info "GAFT 2013" Untuk travelers Indonesia.
Salam wisata,
Sumber : Antara
INFORMASI "GATF 2013" UNTUK TREVELERS INDONESIA
Posted by Indra Kusuma Sejati
Posted on 8/30/2013 06:13:00 PM
with 21 comments
Written by : Indra Kusuma Sejati - Describe about us
Website blog ini berisikan informasi tempat wisata yang indah, kaya dengan panorama keindahan alam, flora, fauna, kuliner seni, dan budaya Indonesia yang unik dan eksotis. Dengan sarana akses reservasi hotel atau penginapan, sewa mobil, dan tiket pesawat secara online. Info dunia traveling. yang kami kutip dari berbagai pengalaman pribadi dan beberapa sumber.
Join Me On: Facebook | Twitter | Google Plus :: Thank you for visiting ! ::
Artikel Terkait:
21 komentar
seandainya dekat dengan tempat tinggal saya, ini kesempatan yang menarik untuk melihat dan mencari informasi yang menarik yang berkaitan dengan wisata, apalagi ini termasuk event yang besar berskala nasional
ini orang manas manasin mulu
aku juga mau jadi traveler sejati pak
sayang dompetku yang gak mau, hehe
Benar Pak, dan biasanya kita akan menemukan promosi dari setiap acara even seperti ini.
Salam wisata
Kang Rawin kan juga sering terbang, He,,, he,,, he,,,,
Salam wisata
untuk kaum travelers rugi ga menghadiri gelaran ini, karena pasti ptomo tiket dengan harga yg baik
slm sukses selalu pak
saya seneng travelers, tapi yang murah murah aja, katanya nenek saya ngelencer itu marakno duit tercecer.
Om dateng ga?
Aku yang tahun berapa dateng, tapi gak gitu suka hehehe
Lihat nanti ya Una waktunya.
Yang gak suka apanya nih waktu iru ? he... he,,,he,,,,
Salam wisata
hanya bisa menikmati dari pandangan aja
suka banget bepergian sayang waktu yang kurang PAk kerja di PNS jadi terikat bisa jalan kalau libur atau cuti
tapi kan bolak balik banjarmasin mulu, hehe...
nikmati saja lah
Assalaamu'alaikum wr.wb, mas Indra....
Inilah masanya menggunakan kesempatan cuti libur untuk berwisata. Tentu banyak even menarik yang bakal dikedepankan oleh bandar-bandar sasaran untuk wisata ya. Mudahan saya punya peluang untuk berjalan-jalan ke mana-mana destinasi menarik di Indonesia.
Blog mas Indra juga satu dari manfaat dunia maya untuk mempromosikan Indonesia. Salut atas usaha ini. Mudahan Indonesia akan terkenal di seluruh dunia.
Salam sejahtera dari Sarikei, Sarawak. :D
SITI FATIMAH AHMAD
biasanya dalam ajang ini ada promo tiket pesawat yang super murah untuk ke seluruh indonesia.....salam :-)
jadi pengen jalan lagi neh
Benar Pak, event ini juga sekaligus event promo tiket pesawat murah untuk beberapa tempat daerah wisata.
Salam wisata
Kalau jalan-jalan kan pastinya paling enak memandang dengan susasana yang baus-bagus ya Mba ? Nah, di event ini akan banyak promo kalau sempat datang ya.....
Salam wisata
Semoga bermanfaat ya bang.
Salam wisata
Walaikumsalam Wr Wb.....
Benar sekali bunda, event ini bila dilihat dari waktu libur akhir tahun emamang waktunya cukup. Jadi waktu akan melakukan cuti untuk berlibur bisa di persiapkan jauh-jauh hari sebelumnya. Dengan harga tiket dan promo jenis liburan yang di persiapkan dari setiap peserta di event seperti ini biasanya.
Terimakasih atas apresiasinya bunda, semoga dengan upaya sederhana dan kreatifitas yang tercipta dalam dunia website blog ini dapat memperkenalkan seni dan budaya, dan obyek-obyek wisata Indonesia dari sudut pandang pengalaman pribadi. Dengan harapan dapat embantu ikutmlestarikan budaya Indonesia dan memacu semangat dalam menciptakan lapangan kerja baru di daerah-daerah Indonesia khususnya bagi masyarakat perekonomian kecil yang ada di sana.
Salam wisata,
Benar Kang, dan bukan hanya ajang promo tiket, tapi juga promo paket wisata yang ada di beberapa daerah Indonesia.
Salam wisata
Yuk jalan-jalan lagi Mba, he,,, he,,, he,,,,
Salam wisata
pasti akan menjadi even yg sangat bermanfaat bagi dunia penerbangan dan pariwisata di Indonesia ya sob... semoga sukses even GAFT 2013 nya... :)
Terima Kasih atas kunjungan dan komentar anda. Maaf, komentar yang mengandung iklan, spam dan link promosi atau link hidup akan di hapus.
=======================================================================
Thank you for your visit and your comment. Sorry, comments that contain advertising, spam and link promotion or live links will be removed